Quantcast
Channel: obat batu empedu tradisional – Obat Batu Empedu
Viewing all articles
Browse latest Browse all 5

Obat Batu Empedu Tradisional

$
0
0

Obat Batu Empedu TradisionalPenyakit batu empedu adalah timbunan atau penumpukan dari kristal didalam kandung empedu atau juga saluran empedu. Kantong empedu adalah kantong yang berukuran kecil yang mirip seperti buauh pir dan letaknya berada dibawah organ hati. Radang yang terjadi di kantung empedu dan juga penyumbatan pada usus adalah salah satu bentuk bahaya dari batu empedu. Dan jika hal ini terjadi, maka penderita akan merasakan sakit yang sangat luar biasa dibagian perut kanan atas. Gejala yang terjadi biasanya dalam jangka waktu panjang baru akan terasa, apalagi jika batu menetap didalam kandung empedu.

Obat Batu Empedu Tradisional

Obat Batu Empedu Tradisional

Batu Empedu dan Obat Tradisionalnya

Penyakit batu empedu bisa menyerang pria atau juga wanita. Untuk wanita yang beresiko mengalami penyakit batu empedu biasanya adalah mereka yang mempunyai kadar hormon estrogen yang tinggi yang bisa membuat kolesterol menjadi lebih tinggi didalam empedu. Selain itu juga, riwayat kesehatan keluarga, masalah obesitas atau kegemukan, dan juga untuk kondisi kesehatan tertentu yang dapat dihubungkan dengan batu empedu. Kasus diet tinggi lemak dan juga diet rendah serat juga menjadi salah satu penyebab terjadinya penyakit batu empedu.

Ukuran serta bentuk dari batu empedu ada bermacam-macam. Batu empedu dengan bentuknya yang berasal dari kristal kolesterol warnanya kuning dan juga mengilat. Dan batu empedu yang bentuknya berasal dari pigmen bilirubin maka biasanya warnanya adalah hitam serta keras dan warnanya cokelat tua namun masih rapi. Ukuran dari batu empedu diatas biasanya mempunyai diameter rata-rata adalah sekitar 1-2 cm.

Efek negatif dari batu empedu jika sudah menyumbat bagian saluran empedu atau menyebabkan terjadinya peradangan di kantung empedu maka akan menyebabkan munculnya serangan yang hebat dengan rasa sakit. Gejala yang biasanya muncul adalah dimulai dari rasa nyeri akut yang sangat hebat dibagian atas kanan perut dan akan menjalar ke daerah punggung. Biasanya serangan batu empedu akan sering muncul dan terjadi dimalam hari, atau juga setelah makan dan paling utama adalah disaat mengonsumsi makanan yang mengandung lemak tinggi didalamnya.

Makanan yang mengandung lemak tinggi ini akan memicu reaksi hormon supaya menstimulasi kantung empedu sehingga akan mengalami kontraksi dan pada akhirnya memaksa batu empedu yang ada didalamnya keluar serta masuk ke dalam usus halus. Tetapi karena adanya batu yang menghambat didalam aliran empedu, maka kantuung empedu akan mengalami kontraksi kuat yang bisa menimbulkan rasa sakit sangat hebat. Selain itu, gejala lain yang dirasakan adalah gangguan pada sistem pencernaan, mual dan muntah, gas didalam perut, mengalami sendawa dan kolik, berkeringat, mengalami demam dan menggigil, dan selain itu feses yang warnanya cokelat. Batu yang ada pada saluran empedu akan mengalami penyumbatan dan bisa menghambat aliran dari empedu sehingga dapat menimbulkan resiko penyakit kuning dan dapat memungkinkan resiko dari terjadinya infeksi yang menjalar ke organ hati. Dan pecahan dari batu empedu ini juga bsia menimbulkan terjadinya iritasi dibagian dinding kandung empedu serta saluran empedu sehingga akan menyebabkan terjadinya infeksi dan peradangan.

Untuk membantu mengatasi penyakit batu empedu, maka Anda bisa membuat obat batu empedu tradisional sendiri dirumah. Obat batu empedu tradisional adalah :

  1. Ambillah 30 gr daun kejibeling yang masih segar, 15 gr daun ungu, 100 gr rambut jagung, setelah itu cucilah semua bahan kemudian rebuslah dengan 800 cc air sampai yang tersisa adalah setengahnya saja, kemudian disaring, dan minumlah airnya 2 kali sehari.
  2. Obat batu empedu tradisional yang kedua adalah ambillah 30 gr daun kumis kucing yang kering atau bisa juga 60 gr daun kumis kucing segar, dan 7 tongko dari jagung muda yang masih belum ada bijinya, 30 gr kunyit, kemudian dipotong-potong, setelah itu cucilah semua bahan dan rebus menggunakan 800 cc air sampai yang tersisa Cuma setengahnya saja 400cc air, kemudian saringlah Obat batu empedu tradisional ini, setelah itu minumlah 2 kali sehari.
  3. Obat batu empedu tradisional yang ketiga adalah ambillah 30 gr daun tempuyung yang segar, 30 gr daun sendok segar, 15 gr daun sambiloto segar. Setelah itu, rebuslah kesmua bahan-bahan tadi menggunakan 800 cc air sampai yang tersisa tinggal 400 cc saja, kemudian sariinglah obat batu empedu tradisional tersebut dan minumlah 2 kali sehari dengan dosis sekali minum adalah 200 cc.
  4. Ambil 5 lembar daun tempuyung, parutan kelapa secukupnya saja. Cara membuat obat batu empedu tradisional ini adalah cucilah semua bahan kemudian diasapkan sebentar saja, dan setelah itu campurkanlah daun tempuyung ke dalam parutan kelapa seperti Anda hendak membuat urap. Dan aturan minumnya adalah diamkanlah bersama dengan nasi dan dimakan sebagai lalapan. Anda bisa mengonsumsinya 3 kali sehari.

Pilihlah salah satu dari obat batu empedu tradisional diatas, dan kemudian minumlah secara teratur. Untuk merebus, sebaiknya gunakanlah periuk tanah, panci enamel atau juga menggunakan panci kaca. Dan jiak Anda menggunakan herbal yang kering, maka gunakanlah separuh dari bahan segarnya.

Itulah informasi mengenai obat batu empedu tradisional semoga informasi ini bermanfaat untuk Anda semuanya. Terimakasih.

Obat Batu Empedu Tradisional


Viewing all articles
Browse latest Browse all 5

Latest Images

Trending Articles